Beberapa waktu pada bulan Januari 2021 Kepala SMK Negeri 7 Samarinda Anda Supanda, M.Pd Melakukan Supervisi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).
Adapun Perencanaan Supervisi tersebut untuk :
- Merumuskan Tujuan (misal : meningkatkan kualitas proses pembelajaran)
- Menyusun Jadwal (misal : sesuai kesepakatan dengan guru)
- Memilih Pendekatan dan Teknik (misal : pendekatan direktif; teknik pertemuan individual)
- Menyusun Instrumen (misal : untuk guru, ortu, siswa)